POB-DM-005 Prosedur Pelaporan Keuangan Unit Sistem Akuntansi Keuangan

ID #1081

Defenisi Laporan Realisasi Anggaran

DEFENISI LAPORAN REALISASI ANGGARAN (LRA)

               Laporan Realisasi Anggaran merupakan suatu laporan komponen keuangan yang  menyajikan ikhtisar sumber, alokasi dan penggunaan sumber daya ekonomi yang dikelola oleh pemerintah pusat/daerah dalam satu periode pelaporan. Laporan realisasi anggaran juga mengungkapkan kegiatan keuangan pemerintah pusat/daerah yang menunjukkan ketaatan terhadap APBN/APBD. LRA menyajikan sekurang-kurangnya unsur-unsur :

  1. pendapatan;
  2. belanja;
  3. transfer;
  4. surplus/defisit;
  5. pembiayaan;
  6. sisa lebih/kurang pembiayaan anggaran

Sumber: http://www.ksap.org/standar/PSAP02.pdf

Contoh Format laporan Realisasi Anggaran:



Tag: -

Entri terkait: -

Update terakhir: 2010-09-01 10:47
Penulis: tuti ramadhani
Revisi: 1.1

Digg it! Share on Facebook Cetak artikel ini Kirim materi ke e-mail Tampilkan sebagai PDF
Usulkan terjemahan untuk Usulkan terjemahan untuk
Beri nilai materi ini:

Nilai rata-rata: 0 (0 Vote)

sangat tak berguna 1 2 3 4 5 sangat berguna

Anda tidak bisa mengirim komentar pada artikel ini